Selasa, 21 Februari 2012

latihan MTK 3

SOAL 5

Jika ukuran lantai suatu aula 12 m x 12 m dan akan dipasangi ubin keramik berukuran 30 cm x 30 cm, maka banyaknya ubin yang dibutuhkan sebanyak .........

JAWAB
merubah ukuran meter ke centimeter
12 m = 1.200 cm

menghitung luas lantai aula
1.200 cm x 1.200 cm = 1.440.000 cm persegi

menghitung luas ubin per satuan
30 cm x 30 cm = 900 cm persegi

menghitung seluruh ubin yang dibutuhkan
(1.440.000 : 900 ) = 1.600 buah


SOAL 6

Jika panjang tangga yang disandarkan pada puncak sebuah pohon 4 meter dan sudut yang dibentuk antara ujung tangga bawah dengan tanah 60 derajat, maka hitunglah tinggi pohon tersebut !!

JAWAB
sin A = 60 derajat, r = 4 meter , y = ......????

menggunakan rumus trigonometri sinus
sin alpa = y / r
sin 60 derajat = y / 4 meter
y = sin 60 derajat . 4 meter
y = 1/2 . 4 meter
y = 2 meter

jadi tinggi pohon tersebut adalah 2 meter

Tidak ada komentar:

Posting Komentar